Home » » Cara Memperbaiki Thumbnail Artikel yang Tidak Muncul Ketika Share ke Facebook

Cara Memperbaiki Thumbnail Artikel yang Tidak Muncul Ketika Share ke Facebook

Cara memperbaiki thumbnail artikel atau postingan blog yang tidak muncul ketika artikel di share ke facebook. Ketika kita selesai membuat suatu artikel dan mempublikasikannya di blog tentu saja artikel yang kita tulis tersebut ingin dibaca oleh semua orang. Untuk bisa menarik pembaca atau pengunjung datang ke blog yang kita kelola salah satunya dengan cara membagikannya ke media sosial.

share facebook

Facebook merupakan lahan yang besar untuk menarik pengunjung untuk datang ke blog kita. Ketika kita share artikel ke facebook kadang kalanya thumbnail atau gambar kecil dari artike tersebut tidak ikut muncul. Hal tersebut terjadi karena mesin telusur facebook gagal mengambil data-data dari halaman blog yang kita share, dan apabila muncul pun thumbnailnya bukan merupakan gambar yang kita sisipkan pada artikel blog tersebut.

Untuk memperbaikinya bisa dilakukan dengan cara sebagai berikut :

  • log in ke akun blogger seperti biasa
  • klik template dan edit HTML 
  • kemudian cari kode <head>
  • copy kode dibawah ini dan pastekan di bawah kode <head> tadi

<!-- [ Social Media meta tag ] -->
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'>
<b:if cond='data:blog.url'>
<meta expr:content='data:blog.url' property='og:url'/>
</b:if>
<meta expr:content='data:blog.title' property='og:site_name'/>
<b:if cond='data:blog.pageName'>
<meta expr:content='data:blog.pageName' property='og:title'/>
</b:if></b:if></b:if></b:if>
<meta expr:content='data:blog.pageTitle' property='og:title'/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<meta content='article' property='og:type'/>
<b:else/>
<meta content='website' property='og:type'/>
</b:if>
<meta expr:content='data:blog.canonicalUrl' property='og:url'/>
<b:if cond='data:blog.postImageUrl'>
<meta expr:content='data:blog.postImageUrl' property='og:image'/>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.postImageThumbnailUrl'>
<meta expr:content='data:blog.postThumbnailUrl' property='og:image'/>
<b:else/>
<meta expr:content='data:blog.blogspotFaviconUrl' property='og:image'/>
</b:if></b:if>
<b:if cond='data:blog.metaDescription'>
<meta expr:content='data:blog.metaDescription' property='og:description'/>
<b:else/>
<meta content='ISI DESKRIPSI ALTERNATIF DISINI' property='og:description'/>
</b:if>
<meta expr:content='data:blog.title' property='og:site_name'/>
<meta content='KODE-APLIKASI' property='fb:app_id'/>
<meta content='KODE-ADMIN' property='fb:admins'/>
<meta content='en_US' property='og:locale'/>
<meta content='en_GB' property='og:locale:alternate'/>
<meta content='id_ID' property='og:locale:alternate'/>
  • setelah itu cari kode <body> 
  • copy kode dibawah ini dan pastekan dibawah kode <body> tadi

<div id='fb-root'/>
<script>
window.fbAsyncInit = function() {
FB.init({
appId : 'KODE-APLIKASI',
status : true, // check login status
cookie : true, // enable cookies to allow the server to access the session
xfbml : true // parse XFBML
});
};
(function() {
var e = document.createElement('script');
e.src = document.location.protocol + '//connect.facebook.net/en_US/all.js';
e.async = true;
document.getElementById('fb-root').appendChild(e);
}());
</script>
  • klik simpan/save template

catatan
  1. ganti ISI DESKRIPSI ALTERNATIF DISINI dengan deskripsi sesuai keinginan (deskripsi alternatif akan muncul apabila artikel tidak diberikan deskripsi)
  2. KODE-APLIKASI ganti dengan kode aplikasi facebook anda
  3. KODE-ADMIN ganti dengan kode fans page atau kode profil facebook anda

Tambahan Tips
  • gambar yang disisipkan atau diupload pada artikel dimensinya tidak kurang dari 600x315 pixel

Setelah semua langkah-langkah tadi diterapkan, silahkan cek link artikel di link dibawah dengan catatan kode aplikasi dan kode admin sudah diisikan di blog


Masukan link url artikel yang akan di share pada kolom yang ada dan klik debug kemudian klik fetch new scrape information maka secara otomatis data-data dari blog anda akan tersimpan pada sistem penelusuran facebook dan masalah thumbnail pun teratasi.

Nah itulah cara memperbaiki thumbnail artikel yang tidak muncul saat dishare ke facebook, semoga bermanfaat dan good luck.

sumber : arlinadzgn 

1 komentar:

  1. kok hasilnya gambar thumbnailnya gede banget gan?

    ReplyDelete